Ketimpangan Pendidikan di Pelosok Indonesia, Apa Peran Kita?

pendidikan di pelosok Indonesia

Pendidikan di pelosok Indonesia masih menjadi sorotan tersendiri. Pasalnya ketika daerah lain mengalami pertumbuhan pendidikan yang pesat, daerah pelosok banyak yang masih tertinggal. Padahal pada dasarnya semua warga negara berhak mendapatkan pendidikan yang layak. Jika merujuk pada agama Islam, tujuan pendidikan adalah untuk membimbing generasi hingga memiliki kepribadian islami. Dengan demikian diperlukan berbagai fasilitas untuk […]

Indahnya Berbagi Kebaikan, Sebuah Kepedulian dalam Islam

indahnya berbagi kebaikan

Allah Ta’ala menciptakan dunia dan isinya atas dasar kasih sayang. Diutusnya Rasulullah Saw dengan agama Islam merupakan satu bukti logis akan hal tersebut. Sudah sepatutnya kaum muslim saling peduli. Dengan indahnya berbagi kebaikan, kasih sayang akan dirasakan penduduk bumi. Dengan bekal akal yang Allah berikan, sebenarnya manusia bisa memahami itu semua. Namun jika nafsu yang […]

Penipuan Donasi Online, Bagaimana Menghindarinya?

penipuan donasi online

Kasus penipuan kini semakin marak dijumpai. Tidak hanya di dunia nyata, penipuan pun mulai banyak terjadi di dunia maya. Salah satu kasus penipuan yang cukup marak terjadi adalah penipuan donasi online yang merugikan banyak pihak. Hal inilah yang membuat umat Islam harus berhati-hati ketika hendak melakukan donasi. Seperti diketahui, saat ini ada cukup banyak lembaga […]

Santunan Anak Yatim di Bulan Muharram, Bagaimana Pandangan Islam?

santunan anak yatim di bulan Muharram

Banyak kaum muslim memberikan santunan anak yatim di bulan Muharram, baik berupa uang maupun barang memunculkan istilah kenapa bulan Muharram disebut lebaran anak yatim. Namun, di balik maraknya kaum muslim yang melakukan hal tersebut, sebenarnya bagaimana hukumnya di dalam agama Islam? Perlu diketahui, anak yatim mendapatkan kedudukan mulia di dalam Islam. Keadaannya yang tidak memiliki […]

Keajaiban Sedekah Rutin yang Membuat Hidup Lebih Tenang

keajaiban sedekah rutin

Ketenangan hidup adalah dambaan setiap muslim. Dengan ketenangan yang didapatkan, nantinya kebahagiaan juga akan lebih mudah untuk didapatkan. Berkenaan dengan hal tersebut, Islam menawarkan solusi yang tepat. Keajaiban sedekah rutin membuat ketenangan itu lebih dekat didapat. Secara umum, hukum sedekah adalah sunnah. Namun, terdapat banyak keajaiban jika seorang muslim menunaikannya secara rutin. Bukan hanya mendapatkan […]

Amalan yang Tidak Terputus Meskipun Seorang Muslim Sudah Meninggal

amalan yang tidak terputus

Seorang muslim sudah selayaknya melakukan amal kebaikan di dunia. Sebagai makhluk yang berakal, manusia bisa membedakan antara kebaikan dan keburukan. Terkait amal kebaikan, ada amalan yang tidak terputus meski seorang muslim sudah meninggal. Dengan demikian, ia akan tetap mendapatkan pahala. Seperti diketahui, amal kebaikan merupakan cara untuk mengetuk rahmat Allah. Berbekal rahmat Allah Ta’ala, seorang […]

Hukum Zakat Fitrah dengan Uang, Apakah Diperbolehkan?

hukum zakat fitrah dengan uang

Salah satu permasalahan di kalangan kaum muslim, terutama mendekati Idul Fitri adalah pembayaran zakat. Seperti banyak diketahui, di cukup banyak daerah ada fenomena di mana umat islam membayar zakat fitrah menggunakan uang tunai. Meskipun dianggap sebagai solusi, seorang muslim harus mengetahui bagaimana hukum zakat fitrah dengan uang. Hal ini tentu sangat penting karena umumnya, masyarakat […]

Pengertian Zakat Profesi dan Cara Menghitungnya

pengertian zakat profesi

Sebagai agama yang sempurna, Islam memberikan solusi dalam kehidupan. Tidak sekedar urusan ruhiah, bahkan urusan sosial dan ekonomi pun ada di dalamnya. Salah satu penyokong kehidupan sosial ekonomi Islam adalah adanya zakat. Oleh karenanya, kehidupan modern ini, pengertian zakat profesi perlu dipahami oleh kaum muslim. Meskipun tidak ditemukan pada kehidupan di zaman Rasulullah SAW, zakat […]

5 Keutamaan Membangun Masjid yang Penuh dengan Keberkahan

Keutamaan membangun masjid dapat dirasakan baik di dunia maupun akhirat, sumber : pixabay.com

Memiliki niat untuk membangun masjid? Sebagai tempat ibadah kaum muslim, keberadaan masjid teramat penting. Dengan demikian orang yang niat membangunnya karena Allah Ta’ala, akan mendapatkan keutamaan membangun masjid. Bahkan orang yang merawat dan memakmurkannya juga turut mendapatkan ganjaran yang tak kalah besar. Keberadaan masjid pertama yang ada dalam sejarah perkembangan Agama Islam adalah Masjid Quba. […]

Wajib Diketahui! Inilah 5 Cara Menghindari Riba yang Tepat

Cara menghindari riba harus diketahui seorang muslim, sumber : pixabay.com

Siapa sih yang tidak ingin selamat dunia akhirat? Karena sebagai seorang muslim perlu berhati-hati dalam melakukan sebuah tindakan. Karena antara amal dunia dan kehidupan akhirat saling terhubung, seorang muslim perlu paham yang halal dan yang haram. Lantas untuk terus mendapat yang halal, bagaimana cara menghindari riba yang harus dilakukan? Keharaman transaksi riba sering didengar pada […]