Ide Misi Tebar Kebaikan Ramadhan Sebagai Bentuk Kepedulian Sesama

Tebar kebaikan ramadhan, Sumber: liputan6.com

Sudahkah Ramadhan memotivasi Anda dalam meningkatkan kepedulian? Perhatian ke sesama menegaskan Islam sebagai agama rahmat bagi semesta alam. Dengan berbagai keutamaan di dalamnya, akan sangat rugi jika seorang muslim melewatkan momen tebar kebaikan Ramadhan. Kesempurnaan Agama Islam terpancar bukan sekedar dari pengamalan sisi spiritual. Namun juga perlu mengamalkan sisi lainnya, salah satunya sisi sosial. Jika […]