BMH Sumut Bahagiakan 152 Warga Lau Gambir dengan Qurban, Warga Non-Muslim Ikut Merasakan Kegembiraan
Kebahagiaan Idul Adha terasa istimewa bagi 152 warga Dusun 2 Lau Gambir, Desa Negeri Beringin, Kabupaten Deli Serdang. Baitul Maal Hidayatullah (BMH) Sumatera Utara menyalurkan 10 ekor hewan kurban ke dusun yang mayoritas dihuni warga non-muslim ini. “Kehadiran kurban ini menjadi pembeda, suasana Idul Adha semakin meriah dengan adanya pemotongan hewan kurban,” ungkap Lukman Kepala […]
BMH Tingkatkan Mutu SDM untuk Jaga Kepercayaan Masyarakat
Lembaga Amil Zakat Nasional Baitul Maal Hidayatullah (BMH) Perwakilan Sumatera Utara terus berikhtiar untuk selalu meningkatkan kapasitas lembaga dan para amilnya. Upaya ini merupakan bagian dari komitmen BMH dalam menjaga kepercayaan masyarakat terhadap kebaikan yang diemban oleh lembaga zakat tersebut. Terbaru, pada Senin (10/6/24), BMH Sumut mengutus amilnya untuk mengikuti Pembinaan Lembaga Amil Zakat yang […]