Bantuan Modal UMKM, Sangat Diharapkan Kalangan Kelas Bawah
Pertumbuhan ekonomi tidak sebanding dengan lapangan pekerjaan yang diberikan. Hal ini tentunya membuat tingkat pengangguran di Indonesia masih cukup tinggi. Dari permasalahan tersebut membuat banyak warga Indonesia berinisiatif untuk membuka usaha secara mandiri. Sehingga bantuan modal UMKM menjadi prioritas utama dalam merintis usaha yang dijalankan. Dari data kemiskinan di Indonesia bisa dilihat bahwa terbatasnya lapangan […]